PLN IP mencatat penjualan listrik 83.082 GWh pada 2024, tertinggi dalam 5 tahun terakhir. Peningkatan ini didorong tren elektrifikasi dan sektor industri.
Tambahan pasokan energi ini untuk menyokong ekonomi Indonesia Prabowo. Terbesar disumbang dari PLTGU Tambak Lorok.